Banyak orang yang bertanya apa saja kriteria yang diharapkan dari Konsultan SEO. Menyewa Konsultan SEO menjadi suatu hal yang cukup penting untuk pemilik bisnis yang ingin meningkatkan bisnis mereka melalui website. Menambahkan konten yang SEO Friendly akan membuat website atau blog menjadi lebih mudah ditemukan pada mesin pencari. Namun, tidak semua orang mampu membuat website yang SEO Friendly. Di sinilah letak tugas seorang konsultan SEO. Apa saja kriteria dari seorang konsultan SEO? Simak penjelasan di bawah ini. Mengerti Semua Level dari SEO Bagi yang belum mengerti, terdapat 3 level dari SEO. Level pertama adalah level teknikal. Pada dasarnya, level ini
Read More Read more
Mungkin ada banyak pertanyaan yang terlintas pada benak Anda mengenai Algoritma terbaru Google yaitu Algoritma RankBrain. Algoritma terbaru ini diklaim mampu mengubah dunia SEO dan juga cara kerja kerja dari SEO itu sendiri. Bahkan banyak orang yang telah membicarakan mengenai algoritma ini sejak diperkenalkan. Jikalau benar algoritma ini akan membawa perubahan tersebut, maka mempelajari lebih lanjut mengenai Algoritma ini akan menjadi sesuatu yang sangat membantu. RankBrain telah diimplementasikan untuk beberapa saat. Walaupun pada saat ini, sistem ini hanya berpengaruh untuk sebagian kecil hasil pencarian, dan Algoritma utama, yaitu Hummingbird masih bekerja. Algoritma yang mampu “Belajar” RankBrain adalah sistem dengan
Read More Read more
Snippet Optimization adalah salah satu cara yang kreatif untuk mengubah website yang memiliki peringkat biasa saja pada halaman Google menjadi website yang mampu menarik perhatian visitor dan meningkatkan Click-Through Rate. Snippet Optimization tidak berhubungan langsung dengan Rank Optimization. Dengan kata lain, melalui Snippet Optimization, sebuah website bisa meningkatkan Click-Through Rate dengan meningkatkan aspek penampilan pada listing halaman Google tanpa peningkatan Rank. Apa itu Snippet Optimization ? Istilah Snippet Optimization bisa sangat membingungkan bila Anda tidak tahu dengan pasti apa artinya. Google telah menyatakan bahwa snippet merujuk hanya kepada deskripsi yang tampil pada setiap listing. Akan tetapi, online marketer mendefinisikan snippet
Read More Read more
Be our client today to get a Pre-SEO Analysis jump-start for your website. It’s a free assessment and 100% awesome.
Let's do it